Desain Baju Batik - Untuk merancang atau mendesain baju batik sendiri bukan perkara mudah namun tidak begitu susah juga asal kita mempunyai pengetahuan sedikitnya tentang macam-macam kain yang akan kita jadikan kombinasi kain polosnya, kenapa lebih di rekomendasikan kalau desain baju batik itu kebanyakan dengan kain polos,? Karena kain batik itu sendiri sudah memiliki motif yang cukup full jadi jika dipadukan lagi dengan kain motif juga selain batik maka kesannya akan terlihat rame dan tidak bisa fokus ke corak batiknya. Mendesain Baju Batik memang ada kalanya seseorang ingin merancangnya sendiri tanpa di sserahkan ke tukang jahit untuk merancang modelnya atau di percayakan ke desainer baju batik yang sudah terbiasa berkecimpung di dunia baju batik dari banyak motif dan corak. Walaupun sedikit sulit namun tak ada salahnya kita coba desain sendiri untuk belajar jadi desainer kecil-kecilan barangkali saja nanti jadi desainer terkenal seperti kisah-kisah para desainer terkenal awalnya mereka hanya desain bajunya untuk ia pakai tapi lama kelamaan banyak yang suka maka jadilah desainer terkenal, nah anda pun bukan hal yang mustahil untuk mengikuti jejak para desainer yang sudah tenar lebih dulu dan menjadi peluang usaha anda.
Desain Baju Batik Mombinasi Modern
Desain Baju Batik Muslim akan dijadikan tema pokok pada tulisan saya kali ini karena disesuaikan dengan nama web dan tema pembahasannya. Baju Batik Muslim Modern sudah tertuju pada satu jenis pakaian wanita muslimah yaitu Baju Gamis Batik karena hanya baju gamis yang dinilai bisa dibedakan dengan mudah dengan baju yang lainnya, namun sebenarnya Baju Tunik Batik juga bisa dijadikan baju batik muslim cuma bila bagian bawahnya kurang panjang tetap kurang pas juga bila dikenakan oleh wanita berjilbab karen akan memperlihatkan bagian b*k*ng anda, jadi untuk tunik atasan batik ada baiknya didesain di beri panjang sedikit agar bisa menutupi bagian bawah badan anda. Kalau begitu kita fix akan bahas saja dua jenis baju muslim wanita yaitu baju gamis batik dan atasan tunik batik yang akan saya bagi dua conoth fotonya, tapi karena judulnya sepuluh desain baju batik maka lima foto untuk gamis batik dan lima gambar untuk tunik batik.
Desain Baju Gamis Batik Kombinasi Kain Polos
Walupun pembahasan desain baju batik pokoknya baru di bahas di paragraf ini namun foto dan gambar desain baju batiknya sudah saya tampilkan sebagiannnya di atas, karena sebenarnya saya juga tak akan bahas secara detail dan terperinci cukup anda melihat contohnya saja sudah cukup walupun dibahas ukurannya disini juga tetap tidak begitu efektif karena tetap akan disesuaikan bentuk dan ukuran tubuh anda nantinya, sedikit tips saja bila anda akan melakukan Desain Baju Batik Muslim maka pilihlah kain polosnya dari katun atau satin, cuma khusu katun harus selektif dalam memilihnya, katun banyak dipilih karena sifatnya adem dan menyerap keringat hingga anda tidak akan kepanasan atau gerah ketika mengenakannya, tapi musti hati-hati juga memilihnya karena sebagian jenis katun itu ada yang mudah bladus atau pudar warnya walaupun ketika di cuci gak luntur tapi kelamaan ada katun yang warnanya memudar. Maka gunakan katun yang berkualitas jangan terkecoh atau tergoda dengan harga yang sedikit lebih murah agar hasilnya memuaskan. Sedangkan untuk kain satin sepertinya tak ada masalah hanya tinggal memilih warna yang tepat saja agar tampilan hasil desain anda terlihat bagus dan cantik atu punya pilihan kain sendiri juga boleh bila tidak tau soal kain juga bisa bertanya ke pelayan toko kainnya.
Desain Baju Tunik Atasan Batik Kombinasi Kain Polos
Demikianlah Desain Baju Gamis Dan Tunik Batik Muslim Kombinasi yang dapat saya tulis, bila dalam hati anda bertanya mana pembahasan desainnya kalau begini? Jawabannya adalah anda tinggal melihat foto dan gambar yang saya pasang di tulisan ini tinggal anda menirunya cuma saran saya jangan sepenuhnya meniru hasil desain ini karena bisa jadi melanggar hak cipta, tapi jadikan gambar-gambar ini inspirasi untuk desain baju batik anda dan bisa di tambahkan atau dikurangi sesuai kesukaan anda. Sekian dan terima kasih bila ada yang masih perlu dicari silahkan cari di kotak pencarian situs busana muslim ini.
Title | 10 Desain Baju Batik Muslim Kombinasi Dengan Kain Polos Model Terbaik |
Rating | 5 |
Reviewer | steve ruhak |